SORTASI DAN GRADING
Sortasi adalah proses memisahkan bagian yang tidak diinginkan. contohnya memisahkan buah kelengkeng dari batangnya. Tujuan sortasi adalah untuk mendapatkan hasil kualitas yang baik.Grading adalah proses mengelompokkan komoditas berdasarkan mutu atau ukuran.
tujuan grading adalah agar komoditas terlihat seragam. contoh grading adalah mengelompokkan buah tomat berdasarkan ukuran dan warna.
Comments
Post a Comment